Wednesday, September 3, 2014

Berselancar di Dunia Maya Bawa Cynthia Ramlan Cari Kancing Hingga Manca Negara


Berselancar di Dunia Maya Bawa Cynthia Ramlan Cari Kancing Hingga Manca Negara
Super Ball - Celestinus Trias HP

Cynthia Nabila Ramlan. (Super Ball/Celestinus Trias HP)







TRIBUNNEWS.COM,JAKARTA - Sejak tahun 2007, model dan artis Cynthia Ramlan memilih menyibukkan diri menjadi pengusaha. Ia memilih membuka usaha fashion atau yang sekarang lebih tren disebut clothing line. Oleh sebab itu pula, Cynthia sangat jarang tampak di jagat hiburan. Sekian lama menggeluti usaha tersebut, wanita cantik kelahiran Banjarmasin, Kalimantan, ini makin memiliki banyak ilmu di dunia fashion.


"Salah satu ilmu yang aku pakai adalah menggunakan sarana komunikasi dunia maya, yaitu twitter. Rupanya itu lumayan efektif, karena infonya lumyan cepat tersebar," kata Cynthia Ramlan saat bertemu Harian Super Ball, di Pancoran, Jakarta Selatan.


Perkembangan fashion pun banyak diperoleh saat ia berselancar di dunia maya. Apalagi trend fashion sering berubah dan detil perubahan itulah yang ia dapatkan di dunia maya.


Salah satu hal yang jadi perhatian Cynthia dari ilmu fashion yang sudah diperolehnya, yaitu soal detal pakaian. Berbagai jenis detail, salah satunya kancing dan model jahitan diyakini wanita ini mampu menarik perhatian atau menambah ciri khas busana yang dikenakan. Ia mengaku suka yang unik dan menarik. Bahkan, urusan kancing pun Cynthia rela mencarinya hingga ke manca negara.







1 comment:

  1. ROYALQQ Jalan menuju KEMENANGAN.
    PLAYER TERBAIK BERMAIN DI ROYAL QQ.

    Why ROYALQQ?
    Coz ROYALQQ lebih pasti, lebih mudah, lebih gampang, lebih mantap dan lebih bergengsi.

    ROYALQQ menyediakan 7 HOT GAMES dalam 1 ID.
    Dengan minimal Deposit RP. 15.000 anda sudah bisa bermain disemua GAMES.

    Proses DEPOSIT dan WITHDRAW cepat hanya 1 MENIT!
    BONUS TURNOVER 0.5% [DIBAGIKAN SETIAP HARI!]
    BONUS REFFERAL 20% [SEUMUR HIDUP!]

    Kami memberikan BUKTI bukan JANJI!
    Daftarkan sekarang! Main dan Buktikan sendiri...

    LINK SITE : https://goo.gl/j7ZLsy

    Contact Us :
    Call : +855 8771 3624
    BBM : 2B68D666

    ReplyDelete